Kisah Suroto Bentangkan Spanduk Syok Ditangkap Polisi Tak Percaya Diundang ke Istana Presiden

POSBELITUNG.CO, JAKARTA - Tanpa berpikir panjang, Suroto dengan beraninya membentangkan spanduk di depan Presiden Joko Widodo.

Peternak ayam ini tak tahu lagi bagaimana caranya untuk membantu perekonomian para peternak di kampungnya.

Aksi Suroto itu dilakukannya saat Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Blitar, Jawa Tengah, Selasa, (7/9/2021).

Suroto sengaga membentangkan spanduk bertuliskan "Pak Jokowi, bantu peternak beli jagung dengan harga wajar. Telur murah."

Baca juga: Aturan Baru PPKM Level 3 di DKI Jakarta, Makan Berdua Semeja Hanya Satu Jam, Mall sudah Boleh Buka

Ia berharap aksinya itu mendapat perhatian dari kepala negara.

Rupanya aksi nekat Suroto ini malah membuat ia ditangkap aparat kepolisian

Suroto pun tak bisa berbuat banyak.

Ia sudah melakukan upaya mencuri perhatian presiden agar memperhatikan nasib mereka.

Namun akhirnya, Suroto dilepaskan aparat kepolisian.

Belakangan Suroto pun semakin kaget.

Related Posts

0 Response to "Kisah Suroto Bentangkan Spanduk Syok Ditangkap Polisi Tak Percaya Diundang ke Istana Presiden"

Post a Comment